DPRD Kabupaten Komisi III dan IV Menerima Tuntutan PPS( Penyuluh Pertanian Swadaya)

Tak Berkategori

Muara Enim – (JKN) PPS , penyuluh pertanian swadaya kabupaten Muara Enim yang di bawah dinas pertanian dan hortikultura, perikanan, perkebunan dan kehutanan menuntut di tingkatnya kesejahteraan. Seperti honor dan tunjangan transportasi karena tunjangan kesejahteraan dan honor masih di bawah standar memadai sebanyak 82 personil dan kami yang mewakili pps kabupaten sebanyak 24 orang menyampaikan aspirasi ke DPRD Kabupaten Muara Enim.

Di sini kami harapkan pada DPRD Kabupaten Muara Enim, komisi III dan IV untuk membantu kesejahteraan penyuluh pertanian swadaya terang” Bahrawi petugas penyuluh pertanian swadaya BP3K Sri Tanjung Jecamatan Semende Darat Tengah dan Ketua DPRD komisi III dan IV Kabupaten Muara Enim sangat mendukung dan menerima keluhan dan tuntutan PPS Jabupaten Muara Enim.

Tetapi kami akan belajar dan memahami serta mengetahui apakah tuntutan dari PPS ini tidak menyalahi aturan yang ada, kami akan memperjuangkan tuntutan dan harapan kesejahteraan, honor, transportasi 82 anggota PPS se Kabupaten Muara Enim. Di sini kami akan koordinasi dengan dinas terkait seperti dinas pertanian, perkebunan, perikanan, terang Ketua Komisi IV dan anggota serta anggota Komisi III dalam pertemuan tersebut di hadiri oleh Mardiansyah SH, Ketua Komisi IV dan anggota komisi IV Muhardi ST, M. Chandra SH, Ishak Juharsa dan Kasman SE dari komisi III karena di sini tugas dan kewajiban kami sebagai wakil rakyat, kalau kami nilai memang tidak sesuai degan intensif yang di terima penyuluhan pertanian swadaya yang di bawah dinas pertanian dan hortikultura.

Perikanan, perkebunan serta kehutanan dengan bubarnya BP4K yang selama ini mengkoordinir PPS jadi para PPS tidak tau mau kemana menuntut kesejahteraan mereka , PPS BP3K dan tugas dari Penyuluh pertanian swadaya kabupaten Muara Enim mendampingi kelompok tani dan petani yang ada di kabupaten Muara Enim ini. (ags)

Komentar